Wakaf Al Quran merupakan salah satu amalan yang akan terus mendatangkan pahala setelah kita meninggal.
“Sesungguhnya di antara amal saleh yang mendatangkan pahala setelah orang yang mengamalkannya meninggal dunia, yaitu; ilmu yang disebar¬luaskan olehnya, anak saleh yang ditinggalkannya, mushaf (alquran) yang diwariskannya…” (HR. Ibnu Majah)
Di sisi lain, kita adalah hamba yang tidak luput dari dosa. Maka yang bisa kita lakukan adalah bertaubat dan memperbanyak amal kebaikan.
Kami memfasilitasi Anda untuk bisa melakukan amal jariyah ini melalui program Wakaf 1000 Al Quran.
Kami akan mendistribusikan 1000 mushaf kepada para penghafal Al Quran yang tidak memiliki mushaf yang layak.
Mari raih pahala jariyah dengan berwakaf Al Quran.
Salurkan wakaf terbaik dengan cara transfer melalui nomor rekening:
🏦 Bank Syariah Indonesia (BSI)
💳 7206215725
👤 An. Wakaf Al Qur’an
📞 Info & Konfirmasi via WA 0821 3974 9433
🔄 SHARE SEBANYAK-BANYAKNYA
Mari berlomba-lomba dalam kebaikan dengan share informasi ini ke orang lain. 1 orang yang tau karena info dari Anda, insya Allah bernilai pahala karena mengajak kepada kebaikan.
“Barangsiapa menunjukkan suatu kebaikan, maka ia mendapatkan pahala seperti pahala orang yang melakukannya.” (HR. Muslim)